Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Ringkasan Materi Kuliah Statistik - Bagian 1

RINGKASAN STATISTIK

Apa perbedaan antara statistik dan statistika ?
Statistik yaitu data atau kumpulan data dalam bentuk angka mau pun bukan angka yang di susun dalam bentuk tabel atau diagram yang menggambarkan suatu masalah tertentu.
Statistika yaitu pengetahuan yang berkaitan dengan metode, teknik atau cara untuk mengumpulkan, mengolah, menyajikan dan menganalisis data, kemudian menari kesimpulan dan menginterpretasikan data tersebut.

Klasifikasi Statistika
a.) Berdasarkan Cara Pengolahan Data
1. Statistika deskriptif/deduktif, yakni bagian dari statistika / gambaran.
2. Statistika inferensial/induktif, yaitu mengambil data dimana kesimpulannya yang berlaku secara umum.
b.) Berdasarkan ruang lingkup penggunaannya
1. Statistika pendidikan
2. Statistika sosial
3. Statistika kesehatan
4. Statistika ekonomi
5. Statistika pertanian
6. Statistika bidang lainnya
c.) Berdasarkan bentuk indikator yang di analisis
1. Statistika parametrik
- Harus memenuhi syarat - syarat tertentu.
- Random, homogen, normal, interval
2. Statistika non parametrik
- Tidak harus memenuhi syarat - syarat tertentu.

Karakteristik Statistika

a. Selalu bekerja dengan angka di sebut data kuantitatif.
b. Obyektif.
c. Universal.



Peranan, fungsi dan kegunaan statistika
 a. Peranan
- Uang
- Menyusun APBN
b. Fungsi
- Bank data menyediakan data utuk di olah dan di interpretasikan agar dapat di pakai untuk keterangan.
- Alat quality control =  membantu standarisasi pengawas.
- Pemecahan masalah.
c. Kegunaan
- Memperoleh gambaran
- Mengikuti perkembangan/pasang surut mengenai gejala, keadaan atau peristiwa dari waktu ke waktu
- Melakukan pengujian
- Mengetahui apakah gejala yang satu ada hubungan dengan gejala yang lainnya
- Menyusun laporan
- Menarik kesimpulan secara logis

Kajian Data
1. Pengertian
Data => bentuk jamak dari datum.
Penggolongan data :
a. Menurut susunan
  1) Data acak atau data tunggal
  2) Data berkelompok
b. Menurut sifat
  1) Data kualitatif
  2) Data kuantitatif, terbagi atas :
    - Diskret = bilangan yang harus bulat, contohnya jumlah mahasiswa.
    - Kontinu = bilangan desimal,bilangan bulat, contohnya luas kelas.
c. Menurut waktu pengumpulan
 1) Data berkala (time series) => dari waktu ke waktu
 2) Data cross section => secara berkala
d. Sumber pengambilan
 1) Data primer => data asli/palsu
 2) Data sekunder
e. Skala pengukuran
 1) Data nominal = angka di beri label saja
 2) Data ordinal =  mengandung pengertian tingkatan
 3) Data interval = tingkatan dan mempunya jarak/interval
 4) Data rasio =  nominal, ordinal dan interval

Fungsi data yaitu membuat keputusan sebagai dasar suatu perencanaan yang sesuai fakta.

Penelitian => proses ilmiah untuk memperoleh fakta.
Variabel => karakteristik yang akan di obersevasi dari satuan pengamatan.

Jenis - jenis variabel penelitian :
1. Dependent (terikat)
2. Independent (bebas)
3. Kontrol
4. Pengganggu => tidak di amati
5. Anteseden => mempengaruhi variabel bebas

Populasi dan Sampel
Populasi = kumpulan benda
Sampel = bagian dari populasi
Jenis populasi ada dua, yaitu populasi terbatas dan populasi dan terbatas.

Prosedur Penelitian :
1. Perencanaan penelitian
2. Pengumpulan data atau fakta
3. Pengolahan  dan penataan data
4. Penyajian data
5. Analisa dan interpretasi
6. Penyusunan laporan

Sandiok
Sandiok QHSE Officer PT. Nindya Karya | D3 Fire and Safety of Balongan Oil and Gas Academy

Posting Komentar untuk "Ringkasan Materi Kuliah Statistik - Bagian 1"